Indonesia, negara yang kita tinggali berulang tahun ke 71 hari ini. Negara yang sangat kaya alamnya, manusianya, serta kebudayaannya. Terbentang luas, 17000 lebih jumlah pulaunya. Tak habis-habis Indonesia kita jelajahi, selalu ada sesuatu yang baru, sesuatu yang sangat berkesan, karena Indonesia tak hanya ada dalam bentuk negara, tapi juga hadir dalam jiwa setiap dada masyarakatnya. Ini adalah tentang pengalaman saya berganti perspektif. Saya...